Skin Godzilla memang sedang populer di kalangan para pemain PUBG Mobile. Pasalnya, baru-baru ini Tencent-selaku pengembang PUBG Mobile-telah menjalin kerja sama dengan film Godzilla King of Monsters. Godzilla King of Monsters sendiri merupakan film yang masuk ke dalam kategori blockbuster.

Film ini sendiri menceritakan tentang upaya heroik dari beberapa anggota Kripto Zoology Monarch. Film Godzilla King of Monsters juga mendapat banyak respons positif. Jadi, memang tidak heran bila skin Godzilla menjadi buruan para pemain PUBG Mobile. Skin Godzilla sendiri memang memiliki tampilan yang menarik dan nyentrik. Perilisan skin Godzilla ini sendiri baru dilakukan oleh Tencent beberapa hari yang lalu.

   

Banyak diminati, skin Godzilla ini diburu oleh para pemain PUBG Mobile. Bahkan ada salah satu pemain yang rela menyiapkan 85.000 UC, agar bisa mendapatkan skin Godzilla. Pemain yang rela menyiapkan 85.000 UC tersebut bernama Marcelino Philip. Marcelino Philip mencoba mendapatkan skin Godzilla dengan sistem membuka crate. Mulanya, Marcelino Philip memang tidak sempat mendapatkan apa yang sudah diincarnya, yakni Godzilla Monstrous Suit. Sebab, outfit tersebut adalah Mythical. Sehingga pemain hanya mendapatkan kesempatan sebanyak 0.5 persen. Namun akhirnya Marcelino Philip berhasil memunculkannya melalui metode buka crate tersebut. Meski harus rela menghabiskan 85.000 UC, namun Marcelino akhirnya berhasil mendapatkan outfit Godzilla yang diinginkannya.

PREDIKSI BOLA MALAM INI - Skin Godzilla tersebut memang menjadi salah satu bentuk pembaharuan yang dilakukan pihak Tencent. Tentunya diciptakannya skin baru tersebut bukan semata-mata hanya karena kerja sama yang terjalin antara Tencent dengan pihak film Godzilla King of Monsters saja. Melainkan juga menjadi bentuk tanggung jawab Tencent sebagai pengembang PUBG Mobile, untuk terus melakukan pembaharuan pada game yang dibesutnya, sehingga dapat memuaskan para pemain PUBG Mobile.

   

Langkah Tencent ini tentu layak mendapat apresiasi. Pasalnya, karena langkahnya yang selalu memberikan pelayanan pada para pemain yang memainkan game-nya, Tencent berhasil meraup banyak keuntungan. Bahkan kemarin diketahui bahwa game besutan Tencent ini telah menembus angka download sebanyak 400 juta. Tentu hal yang fantastis bukan? Apalagi, hal tersebut membuktikan kalau Tencent telah berhasil memikat para pemain game dengan game yang dibesutnya.

Tencent memang diketahui sering sekali melakukan update pada game yang dibesutnya. Belum lama ini, Tencent juga mengejutkan para pemain dengan banyaknya item yang ditemukan di dalam gua Vikendi. Tentunya karena banyaknya pemain yang penasaran, mereka kemudian melakukan update pada game PUBG Mobile. Meski mendapat banyak keuntungan, namun PUBG Mobile tak lepas dari adanya kontra juga.

   

Pasalnya, di beberapa negara memang game yang dibesut Tencent ini diblokir, dengan alasan mengganggu sosialisasi masyarakat. Meski begitu, masih banyak juga negara yang mengapresiasi kehadiran game PUBG Mobile ini. Jadi, gimana sobat gamers, kalian rela menyiapkan UC untuk mendapatkan skin Godzilla? DAFTAR SITUS JUDI ONLINE TERPERCAYA